Skip to content Skip to footer

Tips Perawatan Rambut ala Salon yang Bisa Dilakukan di Rumah

Rambut adalah mahkota, mungkin pepatah tersebut sudah tidak asing lagi didengar. Tak heran jika seseorang terutama perempuan menghabiskan biaya dan waktunya untuk melakukan perawatan rambut di salon demi menjaga kesehatan dan keindahan rambut.  Namun, di tengah pandemi COVID-19 ini, mungkin pergi ke salon menjadi hal yang dipertimbangkan oleh banyak orang. Ya, banyak orang khawatir pergi…

Lengkapi Kebutuhan Nutrisi Kulit Wajah dengan Cara Ini

Kamu pasti sudah tahu kan, bahwa melakukan skincare routine merupakan upaya menutrisi kulit wajah yang tentu bermanfaat bagi kesehatannya dalam jangka panjang hingga tua nanti. Jika kulit kekurangan nutrisi, maka berbagai masalah akan muncul seperti kerutan, kusam, hingga penuaan dini. Dengan memberikan nutrisi yang cukup, kulit akan terawat dan sehat. Nah, salah satu produk skincare yang dapat…